Kehabisan Akal, Penetang Demo 212 Berdalih Umat Islam Gunakan Sihir.

12/01/2016 10:41:00 PM
blogger-on.id - Ada satu video yang viral di media sosial yang di share Aswaja garis lurus tentang pemberitaan kompas.com tentang Ummat islam yang curang karena menggunakan sihir, saya belum mengklarifikasi bahwa berita ini memang di keluarkan oleh media kompas atau hanya sebagai ajang untuk memfitnah kompas, tetapi jelas yang terlihat di foto di atas, ada pemberitaan yang cukup melukai hati para pendemo 212 khusus nya dari daerah ciamis jawa barat.

Di dalam foto tersebut para netizen tersulut amarah nya, (termasuk saya) akibat pemberitaan miring tersebut di tambah foto yang katanya ustadz yang menjadi kontroversi karena ustadz ini adalah ustadz yang suka berdakwah di gereja.

Dari segi akidah jelas islam melarang penggunaan sihir apapun bentuknya dan apapun manfaatnya, dan sihir tidak ada sunnah dari Nabi Muhammad SAW, namun demikian pemberitaan miring ini menyebabkan banyak netizen megeluarkan pendapat pedas-nya dan pendapat nya itu di tujukan oleh media yang ada di foto tersebut.

Mungkin jika ada salah satu di antara para pembaca yang pernah membaca artikel tersebut atau hanya pernah melihat foto artikel tersebut agar tetap sabar dan jangan terpancing amarah, karena Alloh SWT berfirman :
“Sungguh, sebelum itu mereka memang sudah berusaha membuat kekacauan dan mengatur berbagai macam tipu daya bagimu (memutarbalikkan persoalan), hingga datanglah kebenaran (pertolongan Allah), dan menanglah urusan (agama) Allah, padahal mereka tidak menyukainya.” (At-Taubah 48)
Dan sabda Nabi Muhammad SAW :

Dari Abu Hurairah radhiallahuanhu sesungguhnya seseorang bertanya kepada Rasulullah sholallohu ‘alaihi wa sallam : (Ya Rasulullah) nasihatilah saya. Beliau bersabda : Jangan kamu marah. Beliau menanyakan hal itu berkali-kali. Maka beliau bersabda : Jangan engkau marah.
(Riwayat Bukhori )
Namun marahlah jika :

Sesungguhnya Nabi SAW tidak pernah marah terhadap sesuatu. Namun, jika larangan-larangan Allah dilanggar, ketika itu tidak ada sesuatu pun yang dapat menghalangi rasa marahnya (HR al-Bukhari dan Muslim)

Sekarang kita instrospeksi diri sebelum marah kepada orang lain yang memfitnah kita, apakah kita sering melanggar larangan Alloh ? jika sering marahlah kepada diri sendiri.

Namun jika kehormatan Alloh dilanggar :

“Tidaklah Rasulullah saw. membalas karena dirinya kecuali kehormatan Allah SWT dilanggar sehingga beliau pun marah.” (HR al-Bukhari)



IP Kamu Adalah :

Share this

Tidak ada hal yang spesial, cuman Blogger yang hanya sebatas tau tentang dunia Programer

Related Posts

Previous
Next Post »

1 komentar:

Write komentar
December 7, 2016 at 5:35 PM delete

Allah Subhanahu wa Ta’ala menjelaskan tuduhan mereka dalam firmanNya :

وَعَجِبُوا أَنْ جَاءَهُمْ مُنْذِرٌ مِنْهُمْ ۖ وَقَالَ الْكَافِرُونَ هَٰذَا سَاحِرٌ كَذَّابٌ

Dan mereka heran karena mereka kedatangan seorang pemberi peringatan (rasul) dari kalangan mereka; dan orang-orang kafir berkata: “Ini adalah seorang ahli sihir yang banyak berdusta”. [Shad/38:4]

Reply
avatar